BerandaBlogJenis Jenis Sablon Full Warna

Jenis Jenis Sablon Full Warna

Jenis Jenis Sablon Full Warna – Siapa disini yang suka sekali menggunakan kaos custom dengan ornamen tulisan atau gambar-gambar yang full warna? Tahukah kamu custom baju dengan desain yang full warna menggunakan berbagai macam teknik sablon.

Untuk kamu yang mungkin saat ini ingin membuat sablon full color dan bingung ingin menggunakan teknik sablon jenis apa? Ini ada beberapa rekomendasi jenis-jenis sablon full warna, antara lain

Sablon DTF

5 Alasan Sablon DTF Populer dan Banyak Diminati 
Hasil sablon dtf

DTF adalah metode cetak gambar dengan menggunakan beberapa bahan seperti kertas transfer, bubuk lem sablon yang nantinya akan membantu meletakan gambar material kaos lalu kaos atau kain yang sudah dicetak diakhiri dengan di press pada mesin press, agar gambar menempel dengan sempurna.

Untuk mencetak gambar dengan metode DTF, bahan yang bisa kamu gunakan cukup beragam contohnya seperti bahan cotton, polyester, scuba, tc , dan jenis bahan lainnya.

Sablon Sublimasi

contoh desain sablon jersey terbaru

Sablon sublimasi mencetak desain pada kertas sublimasi menggunakan mesin printing yang kemudian di press ke media kain. Untuk sablon ini sendiri menggunakan tinta khusus sublime yang dimana dapat mencetak gambar yang full warna dan menyerap dengan media kain.

Sablon Printable

sablon printable 2022

Sablon printable ini juga bisa melakukan print dengan desain yang full warna. Tak hanya itu daya rekatnya pun cukup baik, tidak mudah retak atau mengelupas, teksturnya memang lebih tebal. Hasil sablonnya lebih cerah dan warna tajam.

Itu dia beberapa jenis sablon kaos full warna yang bisa kamu pilih . Semua jenis metode sablon itu sama-sama memiliki kelebihannya masing-masing. Pastikankamu menggunakan bahan baku sablon yang berkualitas untuk menunjang hasil sablon kamu.


Sablon DTF dalam Dunia Printing, Pahami dari A-Z

Dalam industri percetakan modern, teknologi terus berkembang untuk memenuhi tuntutan pasar yang semakin kompleks dan beragam. Salah satu teknik yang semakin populer adalah sablon DTF (Direct to Film). … Continue reading Sablon DTF dalam Dunia Printing, Pahami dari A-Z, ...


Hair Powder, Solusi Lengkap untuk Menambah Volume dan Tekstur Rambut

Bagi banyak pria, menjaga tampilan rambut agar tetap bervolume dan bertekstur sepanjang hari bisa menjadi tantangan. Hair Powder hadir sebagai solusi praktis untuk masalah ini. Produk ini tidak hanya membantu menambah volume pada rambut yang tipis, tetapi juga memberikan tekstur yang membuat rambut lebih mudah diatur dan tampil natural. Dalam artikel ini, kita akan membahas … Continue reading Apa Itu Hair Powder? Pengertian, Fungsi, dan Manfaatnya untuk Rambut

Tambahkan dan ikuti Rhino Indonesia ke feed Google Berita Anda.

Artikel Terkait

Trending


Pricelist Daftar Harga Layanan dan Lokasi Captain Barbershop

Temukan daftar harga pricelist layanan Captain Barbershop terbaru, mulai dari potong rambut, perawatan wajah, hingga pewarnaan rambut. Lengkap dengan lokasi cabang terdekat untuk pengalaman grooming terbaik!
Continue reading Pricelist Daftar Harga Layanan dan Lokasi Captain Barbershop

Artikel Terbaru

KONSULTASI USAHA CETAK SABLON BERSAMA RHINO INDONESIA

Ingin punya usaha sendiri atau ingin memulai usaha sablon tapi masih bingung?  Rhino indonesia bisa membantu Kamu untuk mewujudkannya. #SemuaBisaUsaha