BerandaBlogMesin DTF Printing 8 Printhead Pertama di Indonesia

Mesin DTF Printing 8 Printhead Pertama di Indonesia

Rhinoindonesia.com – Mesin DTF Printing 8 Printhead Pertama di Indonesia.

Perkembangan sablon DTF di Indonesia saat ini terbilang sangat pesat. Dalam kurun waktu  2 tahun terakhir saja banyak sekali perkembangan yang terjadi pada dunia sablon dtf Ini. Mulai dari inovasi mesin yang dihadirkan hingga produk consumable pendukung produksi seperti pet film, tinta, powder, dan lain-lain.

Kita telah banyak melihat munculnya mesin print DTF dengan berbagai ukuran dan kelebihannya. Mulai dari mesin DTF double printhead dengan kecepatan super, DTF dengan ukuran 60cm hingga DTF A3. Bahkan sudah ada mesin DTF UV khusus untuk produk merchandise dengan permukaan keras.

Nah, di awal tahun 2023 ini untuk pertama kalinya di Indonesia, Rhino Indonesia menghadirkan  inovasi tercanggih dari lini produk Rhinotec untuk mendukung para pengusaha custom sablon digital. Apa ya kira-kira yang dihadirkan? Yuk cari tahu di artikel ini!

Mesin DTF Printing 8 Printhead Pertama di Indonesia

mesin dtf printing 8 head
Mesin sablon dtf printing 8 head

Di awal tahun ini Rhino baru saja menghadirkan mesin dtf printing 8-head pertama di Indonesia. Rhinotec DTF 120 Max dengan 8 printhead ini memiliki area cetak 120cm. Yang memungkinkan kapasitas produksi lebih besar dan MAKSIMAL.

Mesin ini merupakan pilihan tepat bagi kamu yang memiliki kebutuhan produksi skala besar, karena kecepatan produksi yang lebih efektif dan efisien. Mampu menghasilkan kualitas cetak yang lebih maksimal, serta performa lebih tangguh.

Kelebihan Mesin DTF Printing Rhinotec 120 Max

Kelebihan mesin ini antara lain memiliki daya listrik 7-10 KWH untuk mesin print dan curing secara keseleruhan, serta kecepatan maksimal hingga 40 m2. Bagi para pengusaha custom apparel dengan kebutuhan produksi besar mesin ini merupakan investasi dan solusi terbaik untuk menghasilkan keuntungan maksimal. Berikut ini kelebihan dan keunggulan lainnya.

  1. Area Cetak 120 CM
    Dengan ukuran yang besar ini kalian dapat mencetak dtf sablon dengan kapasitas MAKSIMAL.
  2. Memiliki 8-printhead
    Tidak perlu khawatir, hasil print sablon dtf kamu jadi lebih tajam dan maksimal. Investasi terbaik untuk produksi skala besar
  3. Cepat dan Praktis
    Karena menggunakan Teknologi terbaru serta dilenkapi 8 head, membuat produksinya jauh lebih cepat hingga 40m2.
  4. Hasil Lebih Detail
    Dapat menghasilkan kualitas cetak sablon dtf kalian hingga 2400 DPI
  5. Kuat dan tahan lama
    Rhinotec DTF 120 max ini dapat menghasilkan sablon yang kuat, stretch, dan warna yang solid
  6. Cost produksi rendah
    Karena menggunakan teknologi terbaru yang ada pada mesin, membuat produksi lebih maksimal dan tentunya lebih hemat.
  7. Prinhead EPSON I3200-A1
    Rhinotec DTF 120 MAX ini menggunakan 8 Printhead EPSON I3200-U1 untuk menunjang kestabilan produksi dan warna yang dihasilkannya pun lebih maksimal.
  8. Memiliki Garansi 
    Selain itu mesin ini dilengkapi dengan garansi printhead selama 1 Tahun

Spesifikasi Mesin Rhinotec DTF 120 MAX

TYPE
RHINOTEC 120 MAX
 Printhead:
EPSON I3200-U1
 Number of Printhead:
8
 Resolution:
2400 DPI
 Color:
CMYK+4W(4Color+4W)
 Speed:
6 Pass
8 Pass
:
40-43 m2/h
32-35 m2/h
 Print Width:
120 CM
 Print Material:
PET Film
 Print Ink:
Pigment Ink
 Controlling System:
Hoson
 RIP:
Photoprint
 Image Format:
TIFF/EPS/PDF
 Operational System:
Windows 7/Windows 10 64bit
 Language:
English
 Power Supply:
110V/220V 50HZ/60HZ 10A
 Power:
1500W
 Environment:
15~30°40%~80%
 Heating System:
Front, Middle,Back heating
 Clean System:
Automatic cleaning and nozzle protection by software
 Printer Size:
Printer size:2.60(L)*1.20M(W)*1.75(H)/M
 Package Size:
Printer Package size:2.70(L)*0.85M(W)*1.68(H)/M
 Weight:
Printer Package weight:GW 320 KG NW260 KG
 
TYPE
CURING MACHINE
 Material Width:
0-120 CM
 Material:
PET Film
 Power supply:
220V 120A
 Power:
7000 W
 Machine Size:
2.48(L)*1.58(W)*1.12(H)/M
 Weight:
Oven machine Package weight:GW 580KG NW 500 KG
 Package Size:
Oven machine Package size:2.55(L)*1.65(W)*1.15(H)/M

Live Demo Mesin DTF Printing 120 Max

Nah, penasaran sama mesin DTF Printing 8-head pertama di Indonesia ini? Untuk info lebih lanjut mengenai mesin DTF terbaru ini kamu bisa datang ke acara launching yang akan diselenggarakan di Surabaya tanggal 25-26 Januari mendatang atau hubungi Rhinocare di 0811166673.

Baca Juga : 3 Penyebab Printhead Mesin DTF Mampet & Cara Mengatasinya

Video Terkait Mesin Rhinotec DTF 8 Head

Pada video kali ini, kita akan unboxing mesin DTF 8 head pertama di Indonesia. Ternyata gede banget loh mesinnya, penasaran kan bagaimana proses unboxing mesin segede ini, yuk simak videonya sampai habis 🙂

Follow Our Instagram : https://www.instagram.com/rhinoindonesia
Contact Our Customer Service (Rhinocare) :
https://wasap.at/7huIbi 

Pencarian Terkait Mesin DTF Printing

harga mesin sablon dtf bekas
jual mesin dtf
printer dtf a4
harga mesin dtf mini
harga mesin dtf psd
printer dtf epson
harga mesin dtf rhinotec
harga mesin dtf besar


Sablon DTF dalam Dunia Printing, Pahami dari A-Z

Dalam industri percetakan modern, teknologi terus berkembang untuk memenuhi tuntutan pasar yang semakin kompleks dan beragam. Salah satu teknik yang semakin populer adalah sablon DTF (Direct to Film). … Continue reading Sablon DTF dalam Dunia Printing, Pahami dari A-Z, ...

Tambahkan dan ikuti Rhino Indonesia ke feed Google Berita Anda.

Artikel Terkait

Trending

Artikel Terbaru

KONSULTASI USAHA CETAK SABLON BERSAMA RHINO INDONESIA

Ingin punya usaha sendiri atau ingin memulai usaha sablon tapi masih bingung?  Rhino indonesia bisa membantu Kamu untuk mewujudkannya. #SemuaBisaUsaha